Song Hye Kyo menghadiri acara yang diadakan CHANEL pada 31 Mei 2016 di Beijing (Cina).
Tas yang dipakai Song Hye Kyo merupakan produk dari CHANEL. Model yang dipakai menyerupai koleksi flap bag versi warna putih yang saat ini tidak dipasarkan secara online.