Taeyeon tiba di Jakarta pada hari Kamis, 17 Agustus 2017, satu hari sebelum dia tampil dalam acara Countdown Asian Games 2018 di Monas. Ketika dia sampai di bandara Soekarno Hatta, kerumunan penggemar mengerubungi Taeyeon dan tidak sengaja mendorong hingga dia terjatuh. Pesan Taeyeon di akun Instagram-nya…
Foto Taeyeon di Bandara Soekarno Hatta (oleh Monkey Junior)
Sumber: