Angelababy menjadi gadis sampul untuk majalah L’Officiel Cina edisi September 2017. Dalam edisi tersebut Angelababy mengusung koleksi dari Dior.
Angelababy memakai gaun berwarna biru seperti tema yang diusung Dior untuk koleksi Musim Semi / Musim Panas 2017 ini. Gaun rancangan Maria Grazia Chiuri ini menjadi koleksi siap pakai dari Dior pada periode ini.