Song Hye Kyo menghadiri acara bertajuk “Treasured Moment” (Moment yang Berharga) yang diadakan oleh Omega di Hong Kong pada 2 Juni 2018. Acara ini bersamaan dengan pembukaan gerai Omega ke-12 di Hong Kong dan peluncuran produk De Ville Tresor.
Song Hye Kyo memakai jam tangan Omega De Ville Tresor (quartz, 36 mm). Jam tangan bertahtakan berlian ini dirancang dengan konsep murni dan modern. Jam tangan ini dipasarkan sekitar 70 juta rupiah.
Lihat foto-foto lainnya dari acara ini…